[Movie Review] The Fault in Our Stars
 They don't have forever, they only have each other.The Fault in Our Star (TFIOS) termasuk film yang saya tunggu di 2014. Film yang diangkat dari novel young adult karangan dari John Green ini memiliki...
View ArticleSebuah Peringatan
Hari ini dibuka dengan berita yang menggemparkan. Berita jatuhnya pesawat Malaysia Airlines membuat saya terpana ketika baru bangun sahur dan lebih terkejut lagi penyebab jatuhnya karena ditembak...
View ArticleBerburu Kue Lebaran di Pasar Jatinegara
Momen lebaran rasanya tidak lengkap tanpa kue-kue kecil khas lebaran. Untuk yang tidak bisa atau tidak sempat buat kue lebaran, solusinya adalah membeli kue yang sudah jadi. Bisa dibeli di supermarket...
View ArticleKabar dari Kampung
Telepon sehabis sahur membuat panik rumah seketika. Telepon dari kampung yang mengabarkan ada kebakaran pasar. Info yang simpang siur bagian mana yang terbakar tidak jelas. Lalu, Ayah menelepon teman...
View ArticleProject Weekend : Dendeng Balado
Sejujurnya, saya jarang sekali masak. Bisa dibilang turun dapur biasanya menjelang hari raya. Sehari-hari saya beli lauk (atau yang bisa disebut samba) jadi di warung. Lidah minang keluarga kami...
View ArticleGerman Cinema 2014
  (source : here)Hari ini festival film German Cinema resmi dibuka di Jakarta. German Cinema berlangsung selama 23-31 Agustus di 9 kota Indonesia ; Jakarta, Bandung, Surabaya, Denpasar, Banda Aceh,...
View ArticleWeekend Cooking Project : Gulai Pucuak Ubi
Yihaaa...akhirnya bisa bikin gulai daun singkong. :') #bahagiaitusederhana
View ArticleWeekend Cooking Project : Perkedel Jagung
Sebenarnya weekend cooking project berikutnya yang ingin saya masak adalah Belut Balado. Saya jarang sekali menemukan menu ini di rumah makan padang biasanya. Resep-resep Belut Balado sudah saya...
View ArticleWeekend Cooking Project : Belut Lado Mudo
 Belut lado mudo a.k.a cabe ijoDi saat tidak berniat masak, saya dipertemukan oleh belut yang saya cari-cari. Saya berpikir dua kali ketika melihat belut potong di carefour. Resep sudah saya simpan di...
View Article[Movie Review] Tabula Rasa
Hans, pemuda dari Serui, Papua, mengadu nasib menjadi pemain bola professional ke Jakarta. Realitanya Hans luntang-lantung di jalanan. Ia frustasi, nanar dan hendak bunuh diri. Hans yang terkapar di...
View Article[Concert Review] Konser Gajah Tulus
Ketika Tulus melangsungkan konser di Bandung, saya berharap dia akan menggelar konser serupa di Jakarta. Sebagai penyanyi yang sedang naik daun, Tulus menyanyi di berbagai event du 2014. Beberapa kali...
View ArticleRaun-raun ke Pasar Santa
Give respect, Get RespectSanta kini seru! :)Pop-up bookstore, POST Santasepotong kue, anyone ?Sate Padang Ajo Ramon. Salah satu sate padang paling enak se-Jakarta.
View ArticleBreak The Silence
Baru kali ini saya vakum hampir 3,5 bulan tidak menulis apa-apa di blog. Sebelum tutup tahun 2014, saya begitu semangat untuk menulis tetapi kenyataannya justru berkebalikan. Saya tetap blogwalking ke...
View ArticleBestfriend's Wedding 2
Selamat Ana & YudhaSatu lagi sahabat saya yang melepas masa lajang yaitu Ardiasih Oktoviana yang sering dipanggil Ance. Walaupun selepas kuliah menempuh hidup masing-masing kalau cinta-cinta begini...
View ArticleBefore Kick Off of World Cup 2014
Brace yourself, the world cup is coming! Dalam hitungan jam perhelatan akbar sepakbola digelar. Sudah siap kah tim kesayangan anda ?Spanyol datang dengan predikat juara dunia dan dua juara eropa yang...
View ArticleWhat Happened with My La Furia Roja ?
Kick off antara Spanyol dan Belanda berlangsung pada Sabtu dini hari. Seakan mengulang pertandingan empat tahun lalu dengan rasa yang berbeda. Masing-masing tim menggunakan kostum away mereka. Spanyol...
View ArticleWeekend at Museum
Seberapa besar sih efek kekalahan tim kesayangan di piala dunia? Bagi saya rasanya lebih buruk dari patah hati. Ini serius. Seharian saya menjauh dari sosial media agar tidak terpancing oleh kicauan...
View ArticleKetika Spanyol Tak Lagi Menang
Ketika Spanyol melakoni laga persahabatan dengan Bolivia, saya sempat menyatakan kekhawatiran saya pada teman. Jika lini depan spanyol tidak bisa menyelesaikan finishing touch yang baik dari lini...
View ArticleAdios Brazil !
Man can be destroyed, not defeated. As he can stand, he can fight. - Ernest HemingwayPertandingan Spanyol versus Australia mungkin tidak terlalu menarik, sama-sama tim yang kalah. Saya tetap menganggap...
View Article[Movie Review] Turtles Can Fly
Dunia anak-anak adalah dunia yang polos, bahagia dan tanpa beban. Tidak semua anak-anak mendapat masa kecil yang penuh kasih dari orang tua. Anak-anak di perbatasan Irak dan Turki memiliki kehidupan...
View ArticlePilpres 2014
Pemilihan umum calon presiden baru saja usai. Proses demokrasi yang diselenggarakan setiap empat tahun sekali ini memuat banyak cerita. Kandidat hanya ada dua. Satu dan dua. Masing-masing partai...
View Article[Concert Review] Bon Jovi Live at Jakarta
Jika ada daftar band yang paling ingin saya saksikan secara live,maka nama yang menempati urutan pertama adalah Bon Jovi. Band rock asal New Jersey, Amerika Serikat ini masih tetap eksis di musik dunia...
View Article